Rabu, 28 Oktober 2009

Tips & Triks



Mengganti Judul (Title) Internet Explorer

Jika anda bosan dengan judul (title) dari internet Explorer, bisa mengubahnya melalui pengaturan di regedit.

Caranya sebagai berikut:

Tekan Windows key + R, ketik regedit. Klik OK.

Buka folder: HKEY_CURRENT_USER-Software-Microsoft-Internet Explorer-Main.

Klik dua kali Windows Title. Masukkan kata/kalimat yang anda inginkan pada value data. Klik OK.

Buka Internet Explorer. Judul telah berubah sesuai kata/kalimat yang anda masukkan.


Mengecek Koneksi Komputer Kita di Jaringan

Saat pertama kali terhubung kejaringan, untuk memastikan computer saat terjadi error atau tidak bisa mengakses ke jaringan LAN.

Tekan Windows Key + R, lalu ketik cmd. Tekan Enter.

Ketik ping IP Adress Server, Misalnya 192.168.1.2, lalu tekan Enter.

Jika terhubung , hasilnya ada informasi Reply from alamat IP Address.

Jika tidak terhubung , hasilnya aka nada informasi Request out.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar