Rabu, 28 Oktober 2009

Pengalaman



Pada hari ini hari sabtu tanggal 24-10-2009 saya menjadi instruktur networking di ayaka untuk hari ada yang workshop pesertanya 6 orang materi yang saya berikan dari pengenalan networking sampai praktek untuk praktek saya memberikan setting kabel meggunakan setting straight yaitu urutan kabelnya seperti ini putih orange, orange, putih hijau, biru, putih biru, hijau, putih coklat, coklat. Setelah kabel setting selesai selanjutnya mengecek apa kita sudah terkoneksi satu computer ke computer yang lain dengan menggunakan ping lalu bagaimana kita bisa membagi data antara satu computer ke computer yang lain dan kita bisa mengirim pesan dengan menggunakan software netmeting dan yang terakhir mengoperasikan computer lain pada computer kita dalam sebuah jaringan yang sering dikenal dengan istilah remote data. Itu yang saya bagikan ilmu kepada teman-teman yang mengikuti workshop pada hari ini. Pengalaman yang sangat menyenangkan bagi saya ketika saya menjelaskan kepada peserta dan pesertanya memberikan respon yang positif. Mudah-mudah ilmu yang saya berikan dapat bermanfaat bagi peserta.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar